Read more: http://myhafiezers.blogspot.com/2011/11/cara-membuat-readmore-di-blog.html#ixzz1fT9Je1iV

welcome

Sabtu, 03 Desember 2011

pengertian open source

74). pengertian open source
        Open source software adalah istilah yang digunakan untuk software yang membuka/membebaskan source codenya untuk dilihat oleh orang lain dan membiarkan orang lain mengetahui cara kerja software tersebut dan sekaligus memperbaiki kelemahan-kelemahan yang ada pada software tersebut. Dan yang menarik dan salah satu keunggulannya adalah bahwa Open source software dapat diperoleh dan digunakan secara gratis tanpa perlu membayar lisensi. Biasanya orang mendapatkan software ini dari internet. Salah satu open source software yang terkenal yaitu Linux. Keberadaan open source software ini sangat ditunjang oleh internet. Mula-mula Open source software diambil dari internet kemudian digunakan oleh orang dan diperbaiki apabila ada kesalahan. Hasil perbaikan dari open source ini kemudian dipublikasikan kembali melalui internet yang memungkinkan orang lain menggunakan dan memperbaikinya. Dan begitulah seterusnya. Saat ini sangat mudah mendapatkan open source software di internet.


Read more: http://myhafiezers.blogspot.com/2011/11/cara-membuat-readmore-di-blog.html#ixzz1fT9TqQln

Tidak ada komentar:

Posting Komentar