Read more: http://myhafiezers.blogspot.com/2011/11/cara-membuat-readmore-di-blog.html#ixzz1fT9Je1iV

welcome

Jumat, 02 Desember 2011

pengertian input device

4).INPUT DEVICE

          Input device adalah perangkat komputer yang digunakan untuk memasukan data kedalam sistem komputer.
Input device bisa dibagi kedalam beberapa kategori:
1. Text input device
Seperti keyboard, sebuah perangkat untuk memasukan teks dan karakter-karakter dengan menekan tombol. Tombol layout English-language yang paling umum adalah layout QWERTY. Dibawah adalah sebuah gambar keyboard menggunakan layout QWERTY.

Alternatif lain adalah layout DVORAK seperti gambar ini.

Alternatif lain layout keyboard adalah layout QWERTZ yang mana digunakan di Jerman dan banyak di eropa tengah, dan layout AZERTY yang mana digunakan di Perancis, Belgia, dan beberapa negara sekitarnya.


Read more: http://myhafiezers.blogspot.com/2011/11/cara-membuat-readmore-di-blog.html#ixzz1fT9TqQln

Tidak ada komentar:

Posting Komentar